-->

Fungsi Punch-hole di iPhone 14 Pro

Fungsi desain Punch-hole di iPhone 14 pro mirip banget dengan smartphone android yang sudah terlebih dulu menggunakan desain Punch-hole seperti ini

Fungsi Punch-hole di iPhone 14 Pro

Membicarakan mengenai dunia smartphone memang tidak pernah lepas dengan salah satu produk smarphone dari Apple yang selalu mengeluarkan seri iPhone setiap tahunnya

Tidak hanya itu, sekarang apple dikabarkan akan merilis iPhone baru yang akan diberinama iPhone 14 untuk seri iphone terbarunya.

iPhone 14 sendiri di luncurkan untuk menggantikan iPhone versi sebelumnya yaitu iPhone 13 yang sudah di rilis tahun lalu.

Sampai sekarang, spesifikasi ataupun desain iPhone 14 masih belum di ketahui karena apple masih belum memberikan informasi apapun ke media publik.

Namun baru-baru ini terdapat bocoran mengenai desain iphone 14 yang di berikan oleh Mark Gurman yang merupakan seorang jurnalis

Baca Juga 10 Cara Atasi Iphone Tidak Bisa Download Aplikasi

Bocoran tersebut diungkapkan Mark Gurman lewat tulisan Power On majalah ternama Bloomberg edisi minggu ini.

Fungsi Punch-hole di iPhone 14 Pro

Menurut Mark Gurman seperti ditulis via MacRumors, iPhone 14 akan memiliki desain yang baru.

Desain baru dari iPhone 14 tersebut mencakup adopsi layar Punch Hole yang terdapat di bagian depan.

Dengan desain layar Punch Hole, maka Notch iphone yang selama ini ada di seri iPhone sebelumnya akan dihilangkan.

Sedangkan untuk fitur Face ID yang biasa kamu pakai untuk membuka iphone, kemungkinan besar akan dipindahkan Apple di dalam layar.

Lebih lanjut, desain Punch Hole yang kabarnya akan digunakan oleh Apple sejatinya populer digunakan di seri HP dengan OS Android.

Baca Juga 6 Langkah Cara Mematikan dan Menghilangkan Notifikasi di iPhone dan iPad

Terutama HP Android keluaran dari produk Samsung yang banyak menggunakan desain tersebut.

Namun kini, Apple dikabarkan tertarik dengan desain model Punch Hole dan untuk pertama kalinya akan mengadopsi dan di terapkan di iPhone 14.

Lalu, kapan iPhone 14 akan dirilis Apple? Yuk lanjut di halaman berikutnya.

Karena Apple hampir selalu merilis seri iPhone secara rutin setiap tahunnya, maka jadwal perilisan iPhone 14 akan berada di tahun 2022.

Leaker Jon Prosser memprediksi, kemungkinan iPhone 14 akan dirilis oleh Apple pada bulan September tahun depan.

Tapi, Jon Prosser tidak menyebutkan tanggal pasti iphone 14 realease date di bulan September 2022.

Punch-hole sendiri kemungkinan nantinya akan digunakan sebagai tempat kamera selfie dengan desain yang cukup elegan

Nah kalau menurut teman newbie bagaimana dengan desain layar Punch Hole iPhone 14?

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Fungsi Punch-hole di iPhone 14 Pro"

Post a Comment

Jangan lupa komentar ya

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel